Kang Nady kelihatannya cukup asing juga ya. Untuk itu aku akan mengenalkan sebenarnya siapa itu
Kang Nady. Penasaran? Ingin tau siapa itu kang nady atau apa sih kang nady itu? Mungkin sebagian sahabat blogger sudah ada yang mengetahui apa itu kang nady, akan tetapi untuk blogger yang baru mengunjungi blod ini, pasti agak bingung :). Oleh karena itu kita langsung bahas mengenai kang nady tersebut.
Seorang lelaki yang sedang bersender di tihang itu adalah aku mungkin kamu kenal dengan Siswa TKJ. Dan ketiga perempuan di samping kiriku adalah teman sekolah. Kemarin aku mendapat komentar dari sahabat blogger yaitu
Lucky Dc katanya bingung mau panggil aku apa. Nah karena itu mulai sekarang kamu boleh panggil aku dengan sebutan
Kang Nady. Mengapa sebutannya seperti itu? Pertama, kang itu adalah sebutan dari bahasa sunda karena kebetulan aku sendiri adalah orang sunda jadi bisa di sebut kang, dan nady itu adalah nama panggilan aku dari sejak kecil sampai sekarang ini. Karena itu sehubung aku sudah menginjak masa remaja ini, sahabat blogger boleh memanggil aku dengan sebutan
Kang Nady yang mungkin agak asing juga kedengarannya. Tapi seiring berjalannya waktu, panggilan tersebut akan terbiasa didengar. Dan hari demi hari mungkin sebutan itu akan coba aku sebarkan di blog sahabat dengan cara berkomentar menggunakan sebutan tersebut.
Dengan itu sahabat blogger bebas ingin memanggil aku dengan sebutan Siswa tkj atau kang nady, karena itu semua berkaitan dengan aku. Semoga nyaman berkeliling di blog ini dan jangan lupa kamu boleh memanggil aku
Kang Nady.